Pembersihan Pelabaan Pura Segara Desa Tigawasa
12 Agustus 2019 12:08:49 WITA
Senin 5 Agustus 2019 , Perbekel Desa Tigawasa bersama karang taruna dan semua Kelian Banjar Adat Desa Tigawasa mengadakan pembersihan Pelabaan Pura Segara Desa Tigawasa yang terletak di Desa Kaliasem.
Awal mulanya bersama-sama membersihkan sampah yang terdapat di Pelabaan Pura Tersebut , kemudian menempel pengumuman " Agar Ikut menjaga area Pura agar bebas dari Sampah plastik ". Untuk mewujudkan Pura yang bersih dan rapi perlu partisipasi dari semua pihak yang melewati ataupun menggunakan Area gersebut.
Komentar atas Pembersihan Pelabaan Pura Segara Desa Tigawasa
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |