Pembukaan Pekan Olahraga Desa diundur
04 Juli 2024 09:37:07 WITA
TIGAWASA_ pembukaan pekan olahraga desa Tigawasa yang rencananya di buka pada Rabu, 03 Juli 2024 lalu akhirnya di undur akibat dilanda hujan deras. Kondisi lapangan yang diguyur hujan tidak memungkinkan untuk melanjutkan acara pembukaan pekan olahraga desa yang sering di sebut dengan pordes, acara di undur sampai dengan tanggal 05 juli 2024 semoga cuaca saat pembukaan tersebut bisa mendukung sehingga acara pembukaan bisa berjalan dengan lancar tanpa adanya halangan
Komentar atas Pembukaan Pekan Olahraga Desa diundur
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
- Penyerahan Sertifikat program PTSL
- Sosialisasi terkait Program Jkn dan Layanan BPJS Kesehatan
- Pembinaan Kearsipan dari dinas Arsip Kabupaten Buelelng
- Sosialisasi pengurangan dan pemberian keringanan pajak kendaraan
- Sosialisasi Hutan Adat dari Sahabat Indonesia Bali Timur
- Musyawarah Desa Tigawasa tentang Bumdes Desa Tigawasa Tahun 2025
- Rapat kordinasi awal tahun 2025